Serah Terima Dewan Direksi Pengembangan Sekolah-Sekolah Uhamka (DPSU)
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan penyerahan Surat Keputusan (SK) Rektor tentang pergantian dan pengangkatan Dewan Direksi Pengembangan Sekolah-Sekolah Uhamka (DPSU) yang diselenggarakan di Ruang Meeting I, Fakultas…
Prodi Sistem Dan Teknologi Informasi (STI) FTII Uhamka Menjawab Tantangan Revolusi Industri 4.0 Menuju Society 5.0
Teras TVMu menghadirkan Erizal selaku Kaprodi Sistem Teknologi dan Informasi (STI) Fakultas Teknik Industri dan Informasi (FTII) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) dengan mengangkat tema pembahasan Prodi Sistem Dan…
Uhamka Adakan Pertemuan dengan Universitas Nusa Bangsa (UNB)
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan pertemuan dan kegiatan sharing informasi dengan Universitas Nusa Bangsa (UNB) yang diselenggarakan di Ruang Meeting I Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka, Rabu.…
Fakultas Kedokteran UHAMKA Selenggarakan Diklat Bela Negara periode ke III di Rindam Jayakarta
Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan Diklat Bela Negara periode ke III di Rindam Jayakarta yang berlokasi di Jalan Condet, Jakarta Timur, dari tanggal 10-12 Mei…
Bangun Sinergi SDM Maju, Uhamka Berikan Hibah Usaha Mesin Es Krim
Rektor Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kunjungan serta kegiatan Syawalan dengan PRM dan PRA Sasak Panjang yang bertemakan Sinergi PRM dan PRA Sasak Panjang Membangun Komunitas yang Sejahtera…
Tingkatkan Mobilitas Mahasiswa, Uhamka Serahkan Armada Bus Kampus
Universitas Muhammadiyah Prof DR. HAMKA (Uhamka) Menyelenggarakan Penyerahan Armada Bus Kampus dalam rangka peningkatan sarana dan prasarana di lingkungan Uhamka. Acara ini diselenggarakan di halaman depan gedung E Fakultas Ekonomi…
Tips Mahasiswa Dalam Menyiapkan Karier di Dunia Industri dan Bisnis Era Digital
Teras Televisi Muhammadiyah (TVMu) menghadirkan narasumber Edi Setiawan selaku Wakil Dekan III Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) dengan mengangkat tema Tips Mahasiswa Dalam Menyiapkan…
Uhamka Selenggarakan Solidaritas Aksi Bela Palestina
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar kegiatan Seruan Aksi Bela Palestina yang diselenggarakan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka sebagai Starting Point dan berlanjut ke Fakultas Keguruan dan…
Uhamka Ajak Mahasiswa PMM Batch 4 Inbound Mengenal Batik
Kelompok 1 Mpok Nori Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Batch 4 inbound Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan salah satu kegiatan Modul Nusantara dengan mengunjungi Museum Tekstil dan Batik…
Kelompok I Mpok Nori Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Batch IV Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Modul Nusantara di Hutan Kota Sangga Buana Jakarta Selatan
Kelompok I Mpok Nori Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Batch IV Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Modul Nusantara di Hutan Kota Sangga Buana Jakarta Selatan, Rabu (1/5). Kegiatan…
Sejahterakan Pensiunan Tendik Dedikasi Uhamka Untuk Kemajuan SDM Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar Penyerahan Surat Keputusan (SK) Rektor Pensiunan Kepegawaian Tetap Persyarikatan Muhammadiyah Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA di Ruang Sidang I FEB Uhamka, Kamis (2/5).…
UHAMKA dan STKIP Muhammadiyah Aceh Barat Daya adakan Kerjasama
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan audiensi, penjajakan kerja sama serta penanda tanganan MoU dengan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah Aceh Barat Daya (Abdya) yang…
SMP-SMA Saintek Uhamka Boarding School Jonggol belajar Bahasa Inggris dengan mahasiswa luar Negara dari Central Luzon State University, Filipina
Seluruh pelajar SMP-SMA Saintek Uhamka Boarding School Jonggol belajar Bahasa Inggris dengan mahasiswa luar Negara dari Central Luzon State University, Filipina, Rabu (29/4). Puluhan siswa mulai dari kelas VII –…
FISIP UHAMKA Kerjasama dengan MNC Pictures adakan Klaklik Avoskin Connection
Perkembangan media baru yang sangat pesat menuntut berbagai perubahan dalam kehidupan, begitu juga dalam dunia pendidikan. Untuk menjembatani mahasiswa yang memiliki berbagai kemampuan seni dan memberi wawasan luas sebagai bekal…
UHAMKA mengadakan kegiatan Bimbingan Teknis (BIMTEK) EL-KITE (SIJALI)
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Bimbingan Teknis (BIMTEK) EL-KITE (SIJALI) yang diselenggarakan di Aula AR. Fachruddin Fakultas Ekonomi dan Bisnis Uhamka, Jumat. (26/4) Kegiatan BIMTEK EL-KITE merupakan…
UHAMKA Membuka Program Kelas Karyawan
Universitas Muhammdiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA) telah berkomitmen untuk memberikan ruang pendidikan sarjana bagi para pekerja dalam Program kelas karyawan sebagai bagian dari upaya UHAMKA untuk meningkatkan akses pendidikan bagi…
Ikhtiar Uhamka menjadi Center of Excellent University dalam membentuk SDM yang berkualitas unggul
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) melaksanakan kegiatan Penyerahan Surat Keputusan (SK) Rektor Uhamka tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dosen serta Tenaga Kependidikan Uhamka yang dilaksanakan di Aula AR. Fachruddin Fakultas…
Silaturahmi Idul Fitri uhamka Sempurnakan Kemenangan Sejati, Syiarkan Karunia Ilahi, Wujudkan Keunggulan Institusi
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Silaturahmi Idulfitri dengan mengangkat tema Sempurnakan Kemenangan Sejati, Syiarkan Karunia Ilahi, Wujudkan Keunggulan Institusi yang diselenggarakan di Aula A.R Fachruddin Fakultas Ekonomi…
FEB UHAMKA Adakan Kerjasama dengan Central Luzon State University (CLSU) Filipina
Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kerja sama dalam pendidikan dan penelitian bersama dengan Central Luzon State University (CLSU) Filipina. Kerjasama FEB Uhamka dengan…
Uhamka Laksanakan Program International Staff Mobility dan Visiting Lecturer di Asia University, Taiwan
program di Asia University, Taiwan, yang berlangsung dari tanggal 4 Maret hingga 22 Maret 2024 lalu. Peserta dari Uhamka yang berhasil menyelesaikan Program International Staff Mobility di Asia University Taiwan,…
Tasyakur Ramadan Silaturahmi Intelektual dan penguatan visi dan misi Prophetic Teaching University dan Penguatan Ideologi Persyarikatan
Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPP AIK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Ideologi, Politik dan Organisasi (Ideopolitor) dengan tema Tasyakur Ramadan Silaturahmi Intelektual dan penguatan…
Cleaning Service dan Pegawai Kontrak di Lingkungan FEB Uhamka Terima Kado Menjelang Hari Raya
Universitas Muhammadiyah Prof. DR HAMKA (Uhamka) mengadakan Pembagian Paket Sembako dari Jusuf Kalla melalui PP Muhammadiyah di Ruang Mini Teater I, Lantai III Gedung Fakultas Ekonomi dan Bisnis Uhamka, Sabtu…
Fakultas Kedokteran UHAMKA Adakan Kegiatan Semarak Ramadan 1445 H
Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan penutupan lomba Semarak Ramadan yang diikuti dengan kegiatan santunan anak yatim dan peringatan Nuzulul Qur’an yang di selenggarakan di…
Prodi Fisika FKIP dan Prodi Agama Islam FAI UHAMKA Raih Akreditasi Unggul
Prodi Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan Prodi Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) berhasil meraih akreditasi unggul, berdasarkan: 1. Program…
Uhamka Sejahterakan Pensiunan Tendik yang Telah Mengabdi
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan penyerahan SK Rektor terhadap Kesejahteraan Tenaga Kependidikan Uhamka Mudji Rahayu yang telah memasuki masa pensiun purna tugas, Ruang Meeting I, Fakultas Ekonomi…
Workshop Penyusunan Jadwal Retensi Arsip (JRA) di Lingkungan Uhamka
Biro Umum Universitas Muhammadiyah Prof DR HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan Workshop Penyusunan Jadwal Retensi Arsip (JRA) di Lingkungan Uhamka, secara langsung di Ruang Mini Teater 1 FEB Uhamka, Selasa (26/3). Acara…
Ramadan Aktif, Ramadan Kreatif, Saling Berbagi untuk Meraih Cinta Ilahi
Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan pembukaan resmi kegiatan lomba Semarak Ramadan dengan mengangkat tema kegiatan Ramadan Aktif, Ramadan Kreatif, Saling Berbagi untuk Meraih Cinta…
Semarakan Semangat Ramadan, Uhamka Adakan Lomba Ramadan Fest
Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Al-Islam Kemuhammadiyahan (LPP AIK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan kegiatan lomba Ramadan Fest Uhamka 1445 Hijriah bertemakan Ramadan with Uhamka, Expressing Spirituality Through Creativity…
Gagasan Prophetic University di Tengah Problematika Pendidikan Global
Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Al Islam dan Kemuhammadiyahan (LPP AIK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Ideopolitor (Ideologi Politik dan Organisasi) Uhamka dengan tema pembahasan Gagasan Prophetic University…
Kuliah Umum SPS UHAMKA “Ilmu dan Gerakan Peradaban Semesta”
Sekolah Pascasarjana (SPS) Universitas Muhammadiyah Prof DR HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan Kuliah Perdana Mahasiswa Baru dengan tema Ilmu dan Gerakan Peradaban Semesta, secara langsung di Aula Soetrisno Bachir Lt2. SPs Uhamka,…
Prof. Takashi Yashiro Kunjungi UHAMKA
Prof. Takashi Yashiro, seorang pakar histologi dari Jichi Medical University, Jepang, kembali melakukan kunjungan ke Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) untuk memberikan kuliah tamu kepada para…
FK Uhamka Bahas Assisted Reproductive Technology bersama Narasumber Internasional
Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar Mini Symposium dengan tema Update on Recent Assisted Reproductive Technology di Lecture Room A FK Uhamka, Selasa (6/2). Acara ini…
Komitmen Berkolaborasi Internasional, Uhamka Tindak Lanjuti Kerja Sama dengan Jungwon University Korea
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) melaksanakan kunjungan ke Jungwon University Korea Selatan dalam rangka realisasi program internasionalisasi, Rabu (6/3). Program ini merupakan suatu langkah yang dilakukan sebagai bentuk komitmen…
PGPAUD FKIP UHAMKA Adakan Pengabdian Masyarakat di Thailand
Dosen Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) melaksanakan pengabdian masyarakat internasional dengan memberikan pelatihan Pemanfaatan Media Pembelajaran…
Ilmu Komunikasi FISIP Uhamka Integrasikan Kurikulum Berkemajuan
Farida Hariyati Kaprodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menjadi narasumber dalam acara Teras TV Muhammadiyah (Teras TVMU) degan mengangkat tema…
PBSI FKIP Uhamka Tuntaskan dengan Baik Kegiatan KKN Pendidikan
Dosen dan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Penutupan Kuliah Kerja Nyata Pendidikan (KKN Dik)…
Uhamka Terima 103 Mahasiswa Program PMM dari Seluruh Indonesia
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) bersama Lembaga Pengembengan, Pendidikan, dan Pengajaran (LP3) mengadakan kegiatan Pembukaan Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Inbound IV Tahun 2024 yang diselenggarakan di Aula Ahmad…
LPPM Uhamka Sosialisasikan PKM Internal Batch 2
Lembaga Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan Sosialisasi PKM Internal Batch 2 Tahun Akademik 2023/2024, secara daring melalui Zoom Meeting, Senin (4/3). Acara ini…
Sukseskan Catur Dharma Pendidikan di Penelitian, Uhamka Gencarkan Penguatan Studi S3 bagi Dosen
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar kegiatan Penguatan Penyelesaian Studi Lanjut S3 yang diselenggarakan di Aula A.R Fachrudin, Lantai 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka, Rabu. (28/02) Kegiatan…
Kalender Hijriah Global Tunggal mengakomodir Wujudul Hilal dan Imkanu Rukyat
Makassar – Seminar Nasional Sosialisasi Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT) kolaborasi Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah (MTT PP) bersama Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) memasuki sesi kedua, tadi malam (27/1),…
Prof Ambo Asse, KHGT Merupakan Upaya Membangun Peradaban
Makassar – Seminar Nasional Sosialisasi KHGT kolaborasi MTT PP Muhammadiyah dan Unismuh Makassar sampai pada penghujung acara, yaitu penutupan, pada 28/1, di Hotel Aryaduta. Prof. Dr. Ambo Asse, Rektor Unismuh…
Meraih Berkah Dan Kebahagiaan Melalui Mengabdi Baca Tulis Al-Qur’an
Lembaga Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan pengabdian Masyarakat di Majelis Ta’lim Nurul Hasanah, daerah Kampung Pemulung Pancoran dengan tema kegiatan MBA-TIQ :…
UHAMKA dan PT. Forval Jajaki Kerjasama Lulusan UHAMKA Magang di Jepang
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menyambut dengan hangat kunjugan dari PT. Forval bersama Camcom Group Jepang di Ruang Sidang 1, Lantai 4, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka, Selasa.…
LPPM UHAMKA Adakan Pengabdian Masyarakat dengan tema SEBARIS PHBS: Simpul Perubahan Bersama Anak-anak Keren Hidup Higienis dengan PHBS
Lembaga Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan pengabdian Masyarakat dalam meningkatkan pemahaman pentingnya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) bertemakan SEBARIS PHBS: Simpul…
Mahasiswa Pendidikan FISIKA FKIP UHAMKA Berikan Pelatihan Penggunaan Arduino Berbasis LED Sederhana
Mahasiswa Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) adalah mahasiswa yang disiapkan untuk menjadi guru-guru professional di bidang keilmuannya. Tidak hanya itu, mahasiswa…
RAT ke 36 KDK Matahari UHAMKA dihadiri 370 Anggota Aktif
Koperasi Dosen dan Karyawan (KDK) Matahari Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Laporan Pengurus dan Pengawas Koperasi Dosen dan Karyawan Matahari Uhamka Tahun Usaha 2023 pada Rapat Anggota…
LPPM Uhamka Gelar Kegiatan Penguatan Pendampingan Hibah Eksternal 2024 sebagai Luaran PKM Berkemajuan
Lembaga Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan Pendampingan Hibah Eksternal Kemendikbud Ristek 2024 dalam pelatihan pengajuan proposal PKM yang diselenggarakan secara Online melalui…
Dampak Perubahan Iklim, Dosen Gizi FIKES Uhamka Angkat Isu Ketahanan Pangan
Imas Arumsari, Kaprodi Gizi Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Muhammadiyah Prof. DR HAMKA (Uhamka) menjadi narasumber dalam acara Teras tvMu dengan tema Pola Konsumsi Pangan Berkelanjutan dalam Menjawab Tantangan Perubahan…
Siap Usung Program Berkemajuan di Temanggung, PBSI FKIP Uhamka Lakukan KKN Dik
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) melaksanakan Pembukaan dan Pembekalan Kuliah Kerja Nyata Pendidikan (KKN Dik) dengan tema…
Sukseskan Pengabdian Nasional dan Internasional, LPPM Uhamka Adakan Program KKN Krabi Thailand dan Liburan Mengabdi
Lembaga Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar kegiatan pelepasan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Internasional ke Krabi, Thailand dan Liburan Mengabdi 2024 dengan tema…
Penghargaan “Mahasiswa Peduli IT Uhamka 2024”, Menembus Peringkat IT Kelas Dunia
Badan Pengembangan Teknologi Informasi (BPTI) Universitas Muhammadiyah Prof DR. HAMKA (Uhamka) menyelenggarakan acara Penghargaan Mahasiswa Peduli IT 2024 di Gedung A Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP ) Uhamka, Kamis…
Hasilkan Majalah JUANG, Mahasiswa PBSI FKIP Uhamka Tunjukan Skill Jurnalis Cerdas
Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mengadakan kegiatan peluncuran Majalah Jurnalis Unggul (JUANG) bertemakan Membuat Keragaman…
Wadek Fpsi Uhamka Maknai Indahnya Islam melalui Sudut Pandang Psikologi
Ilham Mundzir Wakil Dekan III dan IV Fakultas Psikologi (FPsi) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menjadi narasumber dalam acara Teras TVMU yang digawangi oleh TV Muhammadiyah dengan mengangkat tema…
Terima Piala FGM Monas Award, Rektor Uhamka Menjadi Tokoh Pendidikan Muhammadiyah Inspiratif
Rektor Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) mendapat apresiasi penghargaan Forum Guru Muhammadiyah (FGM) Monas Award 2024 untuk kategori Tokoh Pendidikan Inspiratif di kalangan Sekolah Muhammadiyah Indonesia yang diselenggarakan di…
Optimis Maju bersama Persyarikatan, Uhamka Sambut Hangat Kunjungan PCM Cipayung
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menyambut hangat kunjungan Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Cipayung di Ruang Sidang I Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka, Jum’at (26/1). Acara ini dihadiri oleh…
Ikut Berdayakan Masyarakat Dhuafa, FIKES Uhamka Implementasikan Nilai Surah Al-Maun
Mahasiswa Prodi Kesehatan Masyarakat (Kesmas) Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) melaksanakan pemberdayaan dhuafa di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Kegiatan ini dilaksanakan secara berkelompok oleh kelas…
Wakil Rektor I Uhamka ; Program PMM Jadi Ajang Siapkan Future Skills
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar Pelepasan Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) III Inbound dan PMM IV Outbound Uhamka di Aula Ahmad Dahlan Gedung Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)…
Jawab Tantangan Pendidikan Masa Depan, Wakil Dekan FKIP Uhamka Jadi Narasumber Teras TVMu
Pendidikan Indonesia sedang menghadapi tantangan perkembangan zaman dan teknologi, juga tantangan mewujudkan Indonesia emas 2045. Ika Yatri selaku Wakil Dekan I Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Prof.…
Wakil Rektor I Uhamka ; Program PMM Jadi Ajang Siapkan Future Skills
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menggelar Pelepasan Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) III Inbound dan PMM IV Outbound Uhamka di Aula Ahmad Dahlan Gedung Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)…
Rancang Peradaban Islam yang Sejahtera, Uhamka Terima Tamu dari Forum Cheng Ho Bersama PP Muhammadiyah
Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA (Uhamka) menerima kunjungan PP MUhammadiyah dan Yongma dari USA, Ruang Sidang I Gedung Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Uhamka, Rabu (17/1). Acara ini turut dihadiri…